Piala Presiden 2025: Erick Thohir Undang 6 Klub Eropa yang Diperkuat Pemain Timnas Indonesia

Piala Presiden 2025: Erick Thohir Undang 6 Klub Eropa yang Diperkuat Pemain Timnas Indonesia

FAIRPLAYSTORY.COM – Ketua Umum (Ketum) PSSI, Erick Thohir, telah mengirim surat ke enam klub Eropa yang diperkuat pemain Timnas Indonesia untuk ikut serta dalam Piala Presiden 2025. Turnamen ini rencananya akan digelar pada Juli 2025 dan akan menghadirkan persaingan antara tim lokal serta tim luar negeri yang memiliki pemain keturunan Indonesia. Enam Klub Eropa Diundang … Baca Selengkapnya

Dewa United Comeback Gemilang, Egy Cetak Assist Hancurkan PSIS Semarang 1-4 di Liga 1 2024/2025

Dewa United Comeback Gemilang, Egy Cetak Assist Hancurkan PSIS Semarang 1-4 di Liga 1 2024/2025

FAIRPLAYSTORY.COM – Dewa United mencetak kemenangan besar dengan skor 1-4 saat menghadapi PSIS Semarang pada pekan ke-21 BRI Liga 1 2024/2025. Bermain di Stadion Jatidiri, Semarang, Senin (03/02/2025) malam WIB, Dewa United sukses melakukan comeback luar biasa setelah sempat tertinggal lebih dulu. Duel Sengit di Babak Pertama Laga berjalan seru sejak awal. PSIS Semarang langsung … Baca Selengkapnya

Hasil Liga 1: Borneo FC Kalahkan PSS Sleman, Semen Padang Ditahan Malut United

Hasil Liga 1: Borneo FC Kalahkan PSS Sleman, Semen Padang Ditahan Malut United

Balikpapan – Borneo FC sukses mengamankan tiga poin setelah menundukkan PSS Sleman dengan skor 1-0 dalam lanjutan Liga 1 di Stadion Batakan, Minggu (2/2/2025) sore WIB. Sementara itu, Semen Padang harus puas bermain imbang 1-1 melawan Malut United di Stadion Haji Agus Salim. Borneo FC Raih Kemenangan Tipis atas PSS Sleman Tuan rumah Borneo FC … Baca Selengkapnya