Cesc Fabregas Jadi Rebutan Klub Elite Eropa, Manchester City dan Barcelona Berminat?

Cesc Fabregas Jadi Rebutan Klub Elite Eropa, Manchester City dan Barcelona Berminat?

FAIRPLAYSTORY.COM – Cesc Fabregas kembali mencuri perhatian di dunia sepak bola. Kali ini, bukan sebagai pemain, melainkan sebagai pelatih yang sukses mengangkat Como di Serie A. Berkat tangan dinginnya, klub promosi ini mampu menumbangkan tim-tim besar seperti Atalanta, AS Roma, Fiorentina, dan Napoli. Prestasi ini membuat Fabregas masuk radar beberapa klub elite Eropa, termasuk Manchester … Baca Selengkapnya

Pep Guardiola Puji Barcelona Jelang Duel Manchester City vs Real Madrid di Liga Champions

Pep Guardiola Puji Barcelona Jelang Duel Manchester City vs Real Madrid di Liga Champions

FAIRPLAYSTORY.COM – Manchester City yang dilatih oleh Josep Guardiola sedang bersiap menghadapi laga krusial melawan Real Madrid dalam leg pertama babak knockout play-off Liga Champions. Menjelang pertandingan ini, Guardiola tak ragu menyebut Barcelona dalam komentarnya tentang Real Madrid. Pelatih asal Spanyol itu memuji performa Barcelona musim ini di bawah asuhan Hansi Flick. Menurutnya, tim Catalan … Baca Selengkapnya